Lirik dan musik : Komunitas Emmanuel (C. Blanchard)
R. Ku mau memujiMu, Tuhan
Mengangkat tangan bagiMu
Ku mau berserah, memuji, menyembah
O Tuhan, kasihMu tuk slamanya
1. Aku kan menyembahMu, Tuhan
Di dalam baitMu yang kudus
Betapa agungnya karyaMu
O Tuhan, kasihMu tuk slamanya
2. Ku hendak bersyukur, O Tuhan
Tuk semua yang tlah Kau berikan
Stiap saat aku kan berkata
O Tuhan, kasihMu tuk slamanya
3. Aku kan memegang janjiku
Tuk slalu wartakan namaMu
Spanjang hidupku mau memuji
O Tuhan, kasihMu tuk slamanya
Judul asli (FR) : Je veux te louer
© 2005, Éditions de l’Emmanuel, 89 boulevard Blanqui, 75013 Paris
Terjemahan : © Komunitas Emmanuel, Indonesia. Hak cipta dilindungi Undang-Undang
Pour être avertis de la mise en ligne de ce produit vous devez être authentifié. Je me connecte