COTE IEV: 16-11-ID-PARTIEV

O Yesus, yang lembut dan rendah hati [PARTIEV]

Lirik dan musik : Komunitas Emmanuel (L. -E. de Labarthe / M. Wittal)

R. O Yesus, yang lembut dan rendah hati
Ubahlah hati kami
O Yesus, menjadi sperti hatiMu
Lembut dan rendah hati

1. Yesus anak Daud, berbelaskasihlah
Semua : Yesus, Kau andalanku
Buka mataku agar kumelihat
Semua : Yesus, Kau andalanku

2. Aku tidak layak, Kau datang padaku
Semua : Yesus, Kau andalanku
Bersabdalah, maka ku akan sembuh
Semua : Yesus, Kau andalanku

3. Datanglah padaKu, kau yang letih lesu
Semua : Yesus, Kau andalanku
Aku akan memberi kelegaan
Semua : Yesus, Kau andalanku

4. Blajarlah dariku dan pikullah kuk-Ku
Semua : Yesus, Kau andalanku
Kuk-Ku enak, bebanKu pun ringan
Semua : Yesus, Kau andalanku

Judul asli (FR) : Ô Jésus, tu es doux et humble de cœur
© 2004, Éditions de l’Emmanuel, 89 boulevard Blanqui, 75013 Paris
Terjemahan : © Komunitas Emmanuel, Indonesia. Hak cipta dilindungi Undang-Undang

CE PRODUIT N'EST PAS ENCORE DISPONIBLE

Pour être avertis de la mise en ligne de ce produit vous devez être authentifié. Je me connecte

Apprendre ce chant

Ecouter sur les plateformes